Pintu Lipat
Pintu lipat merupakan pintu yang terdiri dari beberepa panel yang dihubungkan dengan engsel, sehingga panel-panel tersebut dapat dilipat ke satu sisi atau kedua sisi ketika pintu dibuka. Desain ini memungkinkan pintu untuk membuka ruang lebih lebar tanpa memakan banyak tempat seperti pintu biasa yang berayun. Pintu lipat juga dikenal sebagai "Pintu Bifold" atau pintu concertina.






